Rabu, 15 Desember 2010

Bangga Menjadi Warga SMKN 6 Surabaya

               " Saya bangga menjadi warga SMKN 6 Surabaya karena SMKN 6 adalah sekolah yang bertaraf Internasional.selain itu SMKN 6 Surabaya juga memiliki failitas seperti Hotel, Cafe, Salon, Butik, Ruang Multimedia, Perpustakaan, Kopsis, Kantin, Catering, Taman, Aula, dan juga Mushola.

               " Selain itu SMKN 6 Surabaya juga sering meraih prestasi seperti, memenangkan lomba Bahasa Inggris, Bahasa Jepang, Lomba LKS tingkat Nasional maupun Internasional.belum lama ini SMKN 6 Surabaya di tantang untuk memecahkan Rekor Muri 250 rancangan busana yang di selesaikan dalam waktu 8 hari, dan SMKN 6 Surabaya berhasil menjawab tantangan dengan memecahkan Rekor Muri yang di laksanakan di Supermall Pakuwon City, dan SMKN 6 Surabaya masuk dalam catatan Rekor Muri

               " Setiap tahun SMKN 6 Surabaya juga sering mengirim muridnya ke luar negri untuk pertukaran pelajar, selain itu siswa SMKN 6 Surabaya ada yang mendapatkan beasiswa untuk sekolah ke Luar Negri karena prestasinya seperti yang saya sebutkan di atas.

               " Mungkin inilah yang membuat saya Bangga Menjadi Warga SMKN6 Surabaya, dan kedepannya pun saya ingin SMKN 6 Surabaya lebih banyak mendapatkan prestasi.


                                                       ~ ~ ~ * -* SEKIAN *-*~ ~ ~

Tidak ada komentar:

Posting Komentar